Inilah Kumpulan Hewan Pelahap Berbagai Medan

hewan penakluk berbagai medan

Membahas tentang dunia hewan memang tidak akan pernah ada habisnya, ada saja materi unik yang bisa dikupas dari mereka.

Seperti yang sekarang ini, yaitu berbagai kumpulan hewan yang bisa melahap alias menaklukkan berbagai medan yang kitapun susah lakukan.

Apa saja sih kumpulan hewan tersebut??
Yuk lanjutkan membaca dibawah ini!!


Inilah jagoan kita
Ok, langsung saja yuk kita simak beberapa jagoan kita kali ini..


1. Semut
Dari satu hewan ini saja, bisa dibahas beberapa materi yang sangat unik, mulai dari :

Dan sekarang dalam urusan hewan penakluk segala medan, semutpun tidak mau ketinggalan. Memang hewan yang sangat jago semut ini..

Buktinya apa??
Coba deh perhatikan :
  • Semut mampu mendaki tembok rumah yang vertikal 90 derajat
  • Memanjat pohon tanpa kesusahan
  • Jalanan datar apalagi, mudah sekali bagi dia..
  • Jalanan penuh bebatuan, tidak masalah dong...
Beberapa bukti inilah yang membuat semut layak dimasukkan dalam binatang penakluk segala medan..

(Baca juga : 4 cara cerdas menghindari macet ke tempat kerja)


2. Cicak
Sudah tahu kan alasannya mengapa saya memasukkan cicak dalam top list hewan jagoan di artikel ini??

Tepat sekali!!

Cicak itu adala hewan yang jago melengket di tembok dan juga plafon rumah.
Peluang dia untuk jatuh dan menghantam lantai sangatlah kecil..

Memang saya pernah melihat cicak jatuh dari atas dan mendarat di lantai.
Mungkin itu karena ia sedang ngantuk berat saja, jadi lupa kalau lagi sedang menempel di dinding..


3. Tupai
Saya juluki tupai sebagai hewan yang "Jago Akrobat".

Mengapa??

Karena tupai itu :
  • Memanjat pohon tanpa pikir, langsung cas cus cuweeettt....
  • Melompat dari satu dahan ke dahan berikutnya dengan entengnya..
  • Melintasi bentangan kabel sambil berlari kencang..
Kurang jago apalagi coba?? Si tupai ini memanglah hewan pelintas medan yang tangguh..

4. Kadal
Nah ada salah satu jenis kadal yang ukurannya agak kecil dan sering menghuni pohon-pohon besar.
Bukan kadal yang sering dijumpai di sekitar rumah ya!!

Terus apa sih kehebatan dari kadal yang satu ini???

Kadal yang satu ini :
  • selain jago memanjat pohon
  • melompat dari satu dahan ke dahan lain
  • apalagi berjalan di daratan
Yang paling keren adalah ===>>> Ia juga sangat jago dalam berjalan di atas air.

Ga percaya??

Ok, cobalah tengok artikel yang satu ini!!
Di dalamnya sudah ada video yang menyajikan bagaimana kadal ini bisa berlari di atas air.
Macam Naruto itu lho..




Setuju kan??
Ya, masing-masing hewan memang punya kemampuan yang unik dan sungguh mengagumkan.
Dan bahkan kumpulan hewan diatas itu bisa melalui medan-medan yang sangat sulit dilalui hewan lainnya.

So, apakah anda setuju dengan list hewan penakluk medan yang sudah saya ceritakan diatas??
Jika ada hewan lain, mengapa anda tidak membagikannya di kolom komentar di bawah ini??

Ayo bagikan pengetahuan anda kepada orang lain!!



Post a Comment

2 Comments

Emoji
(y)
:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)