8 Kata-kata Umum Ini Sebenarnya Adalah Suatu Singkatan


Setiap hari kita mengucapkan ribuan kata-kata. Dan bahkan bagi mereka yang super cerewet, jutaan kata bisa terlontar dari bibirnya.

Dari sekian banyak kata yang terucap, mungkin ada beberapa diantaranya yang ternyata adalah suatu singkatan.

Namun karena singkatannya menyerupai suatu kata, maka orang sering tidak "ngeh/sadar" bahwa mereka dilahirkan dari suatu singkatan.

Ini dia daftarnya
Ok, sekarang saya akan memberikan beberapa kata-kata umum yang aslinya adalah suatu singkatan.
Yuk langsung saja simak di bawah ini!!

1. Radar
Kata ini mungkin sering anda dengan dalam film yang bertemakan perang atau super hero.

Dan kata "radar" ini sebenarnya adalah suatu singkatan lho.

RADAR merupakan singkatan dari "Radio Detection And Ranging"

Radar biasanya digunakan pada pesawat, kapal laut dan sebagainya. Dan fungsinya untuk mengetahui posisi pesawat dan kapal lainnya.


2. Laser
Kata berikutnya adalah laser.

Laser merupakan singkatan dari "light amplification by stimulated emission of radiation"

Laser sangatlah umum dijumpai pada film-film bertemakan perang dan salah satu aplikasinya adalah pada senjata.

Digunakan untuk mentarget lawan yang akan ditembak..


3. Sonar
Sonar sangatlah identik dengan suara.

Lumba-lumba juga dikatakan sangatlah ahli dalam melakukan pengiriman sonar ini.

Sonar adalah singkatan dari : "Sound Navigation And Ranging"


4. UFO
Ufo sangatlah identik dengan pesawat alien ya??
Dan rasanya memang sebagian besar menganggapnya seperti itu.

Pesawat alien ini merupakan salah satu jenis UFO lho..

Jadi UFO itu adalah singkatan dari "Unidentified Flying Object"

Nah ufo merupakan benda-benda melayang diangkasa sana yang belum diketahui dengan jelas apa sebenarnya mereka.


5. Aids
Merupakan salah satu penyakit yang sampai kini belum ditemukan obatnya.
Aids sendiri pun lebih populer jika dibandingkan dengan kepanjangannya.

Aids adalah "acquired immune deficiency syndrome"

6. Nato
Jika sering membaca atau menonton berita internasional, istilah ini pasti akan sangat akrab dengan anda.

Nato adalah singkatan dari "North Atlantic Treaty Organization"


7. Nasa
Bagi anda penggemar ruang angkasa sana, NASA pastinya tidak akan dilupakan.
Nasa merupakan badan resmi dari Amerika Serikat yang bertujuan untuk menyusuri ruang angkasa nan luas disana.

Nasa merupakan singkatan dari "National Aeronautics and Space Administration"


8. Scuba
Lebih lengkapnya adalah "Scuba Diving".

Penyelaman dengan scuba diving adalah menggunakan tabung oksigen, sehingga bisa menyelam dengan kedalaman yang lebih lagi.

Scuba sendiri adalah singkatan dari :  "Self-Contained Underwater Breathing Apparatus"

Nah, kata-kata yang mana saja yang sudah anda hafal singkatannya??

Referensi : wikipedia.org




Baca juga ya :

Post a Comment

0 Comments